Pada tahun 2023 ini aplikasi Elsimil dilakukan pengembangan dari ELSIMIL V.1 menjadi Elsimil Ver. 2.0.
Dalam proses peralihan aplikasi ini banyak pengguna terutama Calon Pengantin yang masih mengalami kendala dalam melakukan unduh/instal sehingga mengalami kendala dalam penggunaan selanjutnya.
Berikut beberapa tips untuk menghindari kendala dalam penggunaan aplikasi Elsimil bagi Calon Pengantin:
- Buka Play Store kemudian gunakan kata kunci “Elsimil Calon Pengantin” bukan “Elsimil TOK” untuk melakukan pencarian
- Pastikan aplikasi yang digunakan memiliki ciri2:
- Background icon logo berwarna putih/terang
- Nama aplikasnya ELSIMIL CALON PENGANTIN
- Banner/logo utuh terdapat Logo BKKBN
Post Terkait
- Visualisasi Data Pendampingan Baduta Elsimil Januari-Juni 2024
- Share File Elsimil Januari-Juli 2024
- Pendaftaran Elsimil Catin Error: Email Sudah Ada Sebelumnya
- Tips Input Pendampingan Catin Di Elsimil TPK
- Langkah Input Pendaftaran Sasaran Catin/CaPUS Di Aplikasi Elsimil TPK
- Input Pendampingan Bufas Pascasalin Kunjungan Ke2 dst
- Cara Lihat Data Laporan ByName Elsimil Admin
- Input Pendampingan Bumil Kunjungan Ke2 Danseterusnya
- Cara Lihat Tabulasi Data Pendampingan TPK di Elsimil Admin
- Input Pendampingan Elsimil TPK dari Tarik Data Catin Mandiri
- FAQ Elsimil Catin
- FAQ Elsimil
- Langkah Unduh Sertifikat di Aplikasi Elsimil Catin
- Langkah Isi Data Daftar Catin di Elsimil Catin
- Langkah Login Aplikasi Elsimil Catin
- Langkah Pendaftaran Akun Elsimil Catin
- Langkah Unduh dan Install Elsimil Catin
- Cara Edit Data Pendampingan Bumil pada Elsimil TPK
- Cara Ganti Password Elsimil TPK
- Cara Edit Data Catin di Elsimil TPK
- Cara Tarik Data Elsimil Catin ke Elsimil TPK
- Cara Ganti Password Admin Elsimil
- Tahapan Pembuatan User TPK di Elsimil
- Tips Aplikasi Elsimil Calon Pengantin 2023
- Cara Membuka Aplikasi Elsimil TPK di Laptop/PC
- Cara Melakukan Inspect di Chrome